Sunday, July 14, 2019

Kecewa




Orang bilang, Darah lebih kental dari Air!
Namun seringkali hanya air yang ada ketika kita Butuh.
Sementara darah, Entah Dimana Keberadaannya. 

Penghianatan dari Darah adalah luka yang paling dalam.
Karena ketika sudah kecewa, segala baik akan terlihat buruk.
Dan yang Munafik akan terlihat elegan dan di sanjung.

Bukan Benci yang membuat kita Menjauh dari Orang lain,
Tapi Segudang Kecewa.
Karena Kecewa tidak kenal Waktu dan Situasi.

Jika kesabaran Tak Cukup untuk Menyadarkan seseorang.
Mungkin Kehilangan adalah solusi Terbaik.

Seseorang bisa bersikap Lebih Baik kepada orang Baik, dan Bersikap Lebih Jahat kepada Orang jahat.
Tapi ingat.....
Terkadang Tampang singa tidak menjamin Dia ganas dan
Tampang kelinci tidak menjamin Dia lembut.



Suatu hari, di kesunyian
Sika s..



No comments:

Post a Comment

kasih kata kata yang membangun

body { user-select: none; -webkit-user-select: none; -moz-user-select: none; -ms-user-select: none; -o-user-select: none; -khtml-user-select: none; }